Close Menu
    Facebook X (Twitter) Instagram
    Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest
    Masandy.com
    Subscribe Now
    HOT TOPICS
    • Disclaimer
    • Kontak
    • Privacy Policy
    • Jasa Content Placement
    Masandy.com
    You are at:Home»Tips»3 Tips Ini Dapat Membantumu dalam Perawatan Genset agar Awet
    Tips

    3 Tips Ini Dapat Membantumu dalam Perawatan Genset agar Awet

    andynuraBy andynuraNovember 1, 2020002 Mins Read
    Share Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

    Tips Perawatan Genjet – Siapa di sini yang belum punya genset? Kebanyakan dari masyarakat sudah pasti mempersiapkan genset terlebih dahulu sebelum terjadi mati listrik.

    Tak bisa dimungkiri, alat ini sangat berguna untuk menopang daya listrik dengan muatan yang lebih besar. Terlebih, di saat mati listrik genset dapat membantumu untuk kembali menyalakan listrik dan kembali melanjutkan aktivitas. Alat ini jelas sangat cocok bagi perusahaan-perusahaan besar yang membutuhkan tenaga listrik lebih banyak.

    Sayangnya, kebutuhan dari genset tidak diimbangi dengan cara merawatnya. Masih banyak masyarakat yang tidak tahu perawatan genset terbaik, sehingga yang terjadi gensetnya cepat rusak dalam waktu pendek. Ini tentu sangat merugikan bagi kamu yang sudah membeli genset dengan harga mahal.

    Oleh karena itu, di bawah ini ada beberapa tips yang bisa kamu ikuti untuk merawat genset:

    1. Bersihkan secara rutin

    Perawatan yang ampuh terhadap genset adalah dengan membersihkannya secara rutin. Pasalnya, kotoran yang menempel di genset dapat berpotensi merusak spare part dari genset.

    Oleh karena itu, bersihkan setidaknya minimal seminggu sekali agar genset tetap awet dan tahan lama.

    2. Ganti oli

    Seperti halnya motor, genset juga harus diganti olinya agar tetap menjaga performa terbaiknya. Sering-sering mengecek oli genset. Jika sudah terlihat hitam pekat atau sudah di bawah standar normal, sebaiknya langsung ganti olinya.

    Pasalnya, apabila terlalu kering maka itu akan berbahaya untuk genset.

    3. Menggunakan jasa operator genset

    Kamu juga bisa menggunakan jasa operator genset untuk membantumu dalam merawat genset. Jika bingung hendak menyewa jasa siapa, sebaiknya kamu harus mencoba layanan dari Sewatama.

    sewatama

    Selain merawat gensetmu dengan baik, Sewatama juga merupakan konsultan pembangkit listrik dengan pelayanan yang lengkap serta biaya yang terjangkau.

    Ini cocok digunakan untuk perusahaan yang sedang membutuhkan tenaga listrik yang banyak. Sebab, selain memberikan konsultasi terkait pembangkit listrik, Sewatama juga akan memastikan pasokan listrik yang dihasilkan akan maksimal.

    Itu dia 3 Tips Perawatan Genset yang tidak boleh kamu lewatkan dalam merawat gensetmu agar awet. Semoga postingan ini bermanfaat dan terimakasih sudah berkunjung ya!

    genset
    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Previous Article9 Fakta Menarik Tentang Domain Populer Sepanjang Masa, Domain .COM!
    Next Article Pilihan Tepat EF Adults untuk Kursus Bahasa Inggris Profesional
    andynura
    • Website

    Related Posts

    Tips Bermanfaat Bagi Anda yang Mengambil Jurusan Teknologi Pangan

    May 12, 2023

    Tips Mudah Memilih Alat Makan

    February 13, 2023

    Tips Mengajar Anak Menabung Sejak Dini

    February 13, 2023
    Add A Comment
    Leave A Reply Cancel Reply

    © 2025 ThemeSphere. Designed by ThemeSphere.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.